Lafadz "Laaila ha illallah"...
Kenapa bibir kita (atas dan bawah) tidak bergerak sewaktu mengucapkan kalimah "Laaila ha illallaah" ? coba ucapkan "Laaila ha illallah" berkali-kali, tidak bergerak bukan?
Jawabannya: Itulah Rahmat Allah yang amat besar ke atas hamba-hamba-NYA. Di saat sakaratul maut, tubuh kita tidak bisa apa-apa. Allah memberikan pilihan paling mudah untuk hamba-NYA hanya melafadzkan "Laa Ilaaha Ilallaah" Allah tidak menuntut badan kita bergerak sedikitpun bahkan bibir kita. Ini karena seseorang yang didatangi Sakaratul Maut (Nazak) dia sudah tidak berdaya lagi menggerakkan seluruh tubuhnya kecuali lidahnya saja.
Masya Allah, Allahu Akbar, Subhanallah sedemikian rupa Allah memberikan kemudahan saat orang-orang menghadapi kematian sebagian akan mendapati masa-masa sulit.
Allah benar-benar tidak menginginkan manusia masuk neraka, karena begitu sakitnya neraka, begitu tidak mampunya manusia masuk neraka, begitu luasnya neraka begitu ngerinya neraka, Seandainya saja percikan setetes api neraka turun kebumi, maka bumi & isinya hancur luluh lantak.
Memohonlah maaf dan ampunan apabila lidah kita pernah berucap sesuatu yang kurang menyenangkan.
Semoga pesan ini bisa menjadikan kita lebih bisa menjaga lidah kita dalam bertutur/ berucap.
0 Komentar